Kode Tender 3383409
Nama Tender Pembangunan Rumah Sakit Tahap IB Tender Gagal
Alasan Pembatalan Tidak ada penyedia yang memenuhi persyaratan
Rencana Umum Pengadaan
Kode RUP Nama Paket Sumber Dana
20103317 Pembangunan Rumah Sakit Tahap IB APBD
Tanggal Pembuatan 24 September 2019
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kab. Manggarai Barat
Satuan Kerja DINAS PERUMAHAN RAKYATKAWASAN PEMUKIMAN DAN PERTANAHAN
Jenis Pengadaan Pekerjaan Konstruksi
Metode Pengadaan Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Reverse Auction? Tender ini tidak menggunakan Reverse Auction
Tahun Anggaran APBD 2019    
Nilai Pagu Paket Rp. 21.648.858.035,00 Nilai HPS Paket Rp. 21.614.977.797,00
Jenis Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Lokasi Pekerjaan
  • Labuan Bajo - Manggarai Barat (Kab.)
Kualifikasi Usaha Non Kecil
Syarat Kualifikasi Persyaratan Kualifikasi Administrasi/Legalitas
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
Jenis Izin Bidang Usaha/Sub Bidang Usaha/Klasifikasi/Sub Klasifikasi
SIUJK Yang dipersyaratkan dan masih berlaku
SBU Jasa Pelaksana Konstuksi Bidang Usaha Bangunan Gedung Kode BG008 Sub Klasifikasi Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Kesehatan
SBU MK 001 jasa pelaksana pemasangan AC
SBU MK 002 jasa pelaksana pemasangan plumbing
SBU MK 005 jasa Pelaksana konstruksi pemasangan lift
SBU, SBU EL 005 jasa pelaksana instalasi tenaga jaringan transmisi telekomunikasi dan atau telepon, EL 010 Jasa Pelaksana Konstruksi Instalasi Tenaga Listrik Gedung dan Pabrik
Memiliki TDP atau NIB
Memiliki NPWP
Telah Memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak terakhir (SPT Tahunan)
2018
Mempunyai atau menguasai tempat usaha/kantor dengan alamat yang benar, tetap dan jelas berupa milik sendiri atau sewa
Surat Pernyataan:
a) Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan;
b) Yang bersangkutan berikut Pengurus Badan Usaha tidak sedang dikenakan sanksi Daftar Hitam;
c) Yang bertindak untuk dan atas nama Badan Usaha tidak sedang dalam menjalani sanksi pidana;
d) Pimpinan dan pengurus Badan Usaha bukan sebagai pegawai K/L/PD atau pimpinan dan pengurus Badan Usaha sebagai pegawai K/L/PD yang sedang mengambil cuti diluar tanggungan Negara;
e) Pernyataan lain yang menjadi syarat kualifikasi yang tercantum dalam Dokumen Kualifikasi; dan
f) Data kualifikasi yang diisikan dan dokumen penawaran yang disampaikan benar, dan jika dikemudian hari ditemukan bahwa data/dokumen yang disampaikan tidak benar dan ada pemalsuan maka Direktur Utama/Pimpinan Perusahaan/Pimpinan Koperasi, atau Kepala Cabang, dari seluruh anggota Kemitraan bersedia dikenakan sanksi administratif, sanksi pencantuman dalam Daftar Hitam, gugatan secara perdata, dan/atau pelaporan secara pidana kepada pihak berwenang sesuai dengan ketentuan peraturan perundang undangan.
Tidak masuk dalam Daftar Hitam
Dalam hal Peserta akan melakukan kerja sama operasi harus mempunyai perjanjian kerja sama operasi
Persyaratan Kualifikasi Teknis
Memiliki Pengalaman Pekerjaan
Memiliki pengalaman pekerjaan pada subklasfikasi SBU yang disyaratkan dan jenis pekerjaan Bangunan Non Perumahan terutama Pembangunan sejenis Gedung Rumah Sakit, sekurang-kurangnya berlantai dua, yang sesuai dengan persyaratan dalam kurun waktu 10 tahun terakhir dengan Berita Acara Serah Terima PHO.
Memiliki SDM Tenaga Ahli
Jenis Keahlian Keahlian/Spesifikasi Pengalaman Kemampuan Manajerial
S2 - Sipil / Arsitektur SKA Ahli Manajemen Proyek (Ahli Utama) atau SKA Teknik Bangunan Gedung (Ahli Utama) 12 tahun Project Manajer
S1 - SipilS1 - Sipil SKA Teknik Bangunan Gedung (Ahli Madya 10 tahun Site Manager
S1 - Sipil SKA Teknik Bangunan Gedung (Ahli Madya 8 tahun Tenaga Ahli Struktur
S1 - Arsitektur SKA Teknik Arsitektur (Ahli Madya 8 tahun Tenaga Ahli Struktur
S1-Mesin SKA Teknik Mekanikal (Ahli Madya 8 tahun Tenaga Ahli Mekanikal
S1-Elektro SKA Teknik Tenaga Listrik (Ahli Madya 8 tahun Tenaga Ahli Elektrikal
S1 Sipil/ Arsitektur/K3 SKA Ahli K3 Konstruksi (Ahli Madya 8 tahun Tenaga Ahli K3
S1 Sipil/ Arsitektur SKA Ahli QC(Ahli madya) 8 tahun Tenaga Ahli Quality Control
Memiliki SDM Tenaga Teknis
Jenis Kemampuan Kemampuan Teknis Pengalaman Kemampuan Manajerial
D3 Sipil SKT pelaksana bangunan gedung Minimal 6 Tahun Tenaga Pelaksana Struktur
D3 Arsitektur SKT pelaksana bangunan gedung Minimal 6 Tahun Tenaga Pelaksana Arsitektur
D3 Mekanikal/ Elektrikal SKT pelaksana mekanikal elektrikal Minimal 6 Tahun Tenaga Pelaksana Mekanikal Elektrikal
D3 semua jurusan Ijasah Minimal 6 Tahun Tenaga Admistrasi
D3 semua jurusan Ijasah Minimal 6 Tahun Tenaga Logistik
D3 semua jurusan SKT Juru Ukur Minimal 6 Tahun Tenaga Juru Ukur
D3 semua jurusan SKT Juru Gambar Minimal 6 Tahun Tenaga Drafter Auto CAD
Memiliki kemampuan untuk menyediakan peralatan
Nama Spesifikasi
Tower Crane atau Mobile Crane 1 unit Milik/sewa
Water Tanker 1 UNIT Kapasitas 5000 Liter/Milik/sewa
Baby Roller 1 UNIT Kapasitas 1,0-2,0 ton/milik/sewa
Mesin Bor 2 unit Dia 25 mm/milik/sewa
Theodolith 2 unit berfungsi baik/milik/sewa
Stamper 1 unit Kapasitas 0,3 – 0,5 ton/milik/sewa
Welding set 1 unit 400 Ampere/milik/sewa
Cocrete Vibrator 3 unit berfungsi baik/milik/sewa
Concrete Mixer 2 unit 0,2-0,3 m3/milik/sewa
Concrete Pump 1 set NA/milik/sewa
Dump Truck 3 unit 4- 5 M3/milik/sewa
Air Compressor 1 unit NA/milik/sewa
Genset 1 unit 250 KVA/milik/sewa
Bar Cutter 1 unit NA/milik/sewa
Bar Bending 1 unit NA/milik/sewa
Schafolding 1 unit NA/milik/sewa
Excavator PC40 1 unit 0,3 m3/milik/sewa
Pompa Air 1 unit 25-30 liter/dtk/milik/sewa
Layanan purnajual (jika diperlukan)
Syarat Kualifikasi Teknis Lain
Surat Dukungan sesuai dengan KAK Poin 15
Syarat Kualifikasi Teknis Lain
Memiliki 1 satu orang tenaga tetap bersertifikat ahli SKA Muda yang sesuai dengan Subklasifikasi SBU yang disyaratkan
Syarat Kualifikasi Teknis Lain
Menyampaikan paket pekerjaan yang sedang dikerjakan dilengkapi dengan Nilai Kontrak dan Nomor Kontrak
Persyaratan Kualifikasi Kemampuan Keuangan
Laporan Keuangan
Menyampaikan laporan keuangan perusahaan dan Rekening Koran Perusahaan Per-30 September 2019
SKN/SKP
Memiliki Sisa Kemampuan Nyata SKN dengan nilai paling kurang sama dengan 10 sepuluh perseratus dari nilai total HPS, yang disertai dengan laporan keuangan
Peserta Tender 45 peserta